MENU
icon label
image label
blacklogo

5 Sedan Termanis di SEMA 2012

NOV 08, 2012@09:20 WIB | 950 Views

AcaraSEMA 2012 yang sudahberlangsungkemarindipenuhiolehbeberapajenismobil, seperti coupe, convertible, dantruk. Dan berikutiniadalahbeberapajajaranmobil sedan yang tampilmemukaupadasaatSEMAdigelar, penasaranmobil sedan apasajasih yang mencurihatipengunjungdiSEMAtersebut? Berikutbeberapamobilnya.

Pertama, Lexus danWald International, telahbekerjasamauntukmembangunGS 350 F Sport. Selaintampilan body yang agresif, GS 350 inijugatelahdiupgradesuspensinyamenggunakancoiloverdariRSR, remmenggunakanBrembo GT, dengansentuhankaki-kakimengadopsiVossenCV7 20 inci yang dibalutdengan ban Yokohama S Drive. Untuk supercharger kit, merekamenggunakansebuahApexi CG SPL, serta throttle controller dari Smart Acceldan twin exhaust menggunakanbesutandari Joe Z Series.

Kedua, Sport F 460 yang berhasildikreasikanoleh Five Axis denganmemake over lebihagresifuntuktampildiSEMA 2012. Sedan dengantubuh yang besarinimengalamiperubahaneksterior yang begitulengkap, termasuk fender vents yang lebihbesardan bumper belakang yang terintegrasidengan diffuser slotted. Sedan inimenggunakan rim denganukuran 22 inch alloy wheels sertaAirRunnerTC-5 suspension kit.

Ketiga, Batman edition optima SX yang digarapoleh Rides Magazine. KIA mempromosikan DC dengan slogan campaign "We Can Be Heroes" sebagaisebuah program yang memerangikelaparanuntukmereka yang beradadiAfrika. Kia Sport Batman initelahmengalamiperubahan, yaknicoilover yang diturunkan, denganmengusung ground effect, makamobiliniterlihatlebihpendekdenganjarakaspal. Selainitu, Batmobileinimenggunakan rim 20 inch sertaremkeluaranKsport, dan grill baru yang dibuathanyadalamwaktu 40 jam sertaknalpot custom.

Keempat, 3dCarbon mengerjakan Ford Fusion denganbegitu serius. Hal itu terbukti dari penggunaan bodykit yang sedikit, serta menurunkan suspensi, setelah itumereka berikan body kit baru yang lebih matching. Untuk mesin, tuner tersebut tidak menyentuhnya, karena memang terfokus padatampilaneksteriorsaja.

Dan terakhir, Toyota Avalon yang dikreasikan oleh DUB Magazine untuk tampil pada SEMA 2012. Dengan menerima hampir seluruh body kit yang baru, serta penggantian rims dengan ukuran yang lebih besar 22 inci. Perubahan lainnya meliputi lowering Avalon, memberikan suspensi yang cukup berat serta custom grill, window tint dan tail light. Untuk interior, mereka menggunakan leather dan dilengkapi dengan sistem audio yang dahsyat dengan penambahan speaker dan subwoofer. [Har/timBX]

Tags :

#
SEMA 2012
#
Lexus
#
Lexus GS 350 F Sport
#
Wald International
#
KIA Batman Edition Optima SX
#
KIA
#
3dCarbon
#
Ford
#
Ford Fusion
#
Toyota Avalon
#
DUB Magazine
#
Sport F 460
#
Five Axis

RELATED ARTICLE

X