MENU
icon label
image label
blacklogo

Mercedes CLS 63 AMG 2014 Lebih Bertenaga dengan 4MATIC

JAN 11, 2013@15:50 WIB | 724 Views

Model yang akanditampilkanoleh Mercedes, pada Detroit Motor Show kaliiniadalahCLS 63 AMG Shooting Brake denganempatpintu. Mercedes menyiapkan model tersebutdenganmenggunakantenaga yang samadigunakanolehE63AMG, alhasilsaatiniCLS 63 tersebutdapatmenyemburkantenagasampai 557 horsepower denganmesinM157Biturbo 5.5 liter. Tenagatersebutjugamendapatsokongan  turbo yang setingkatdenganAMG Power Pack, denganpilihanekstraCLS.

 


 

Ituberarti, CLS 63 AMGdenganempatpintutersebutdapatmelakukanakselerasidari 0 – 100 kpjhanyadenganmembutuhkanwaktusekitar 4.2 detik. Selainitu, Mercedes jugamenambahkanteknologi4MATIC all wheel drive sebagaipilihandariversiAMGCLS. Hasilnya, mobiltersebutdapatmenambahtenaganyasehinggakinimemilikitenaga 3.7 detikuntukjarak 1 – 100 kpj.



CLS 63 AMGinimenawarkanempat mode berkendara, diantaranyaControllEfficienty (C), Sport (S), Sport Plus (S+) dan Manual (M). Model inijugadiperkuatdengan rear axle differential lock dandilengkapidengan red painted calipers, padakabin interior merekamenggunakan black nappa leather padakemudi stir, nuansaabuabumerekatampilkandalambalutan instrument yang beradadidalamkabintersebut. [Har/timBX]
 

Tags :

#
Mercedes Benz
#
Mercedes CLS 63 AMG
#
Detroit Motor Show
X