DEC 29, 2012@11:41 WIB | 635 Views
Film The Hobbit: An Unexpected Journey saatinitelahmenjadiberitautamaterkaitpemasukanluarbiasa yang berhasildiraihmenembus $ 500 jutauntukpenjualantiketdiseluruhdunia. Beritainididapatdari New Line Cinema, Metro-Goldwyn-Mayer Studios dan Warner Bros Pictures yang mengadakanpengumunanbersama.
Dalam pengumunan tersebut mereka memberitahukan bahwa film pertama yang di adaptasi dari novel JRR Tolkien tahun 1937 iniberhasil mendapat pemasukan sekitar $ 179,7 jutadi dalam negeri dan $ 344 jutadi internasional, jadi total film ini mendapat pemasukan sebesar $ 523.7 juta.
"Kami sangat bersyukur atas respon dari penonton bioskop yang suka film dan, dalam banyak kasus, yang mengambil ini 'Journey' menghibur ke Dunia lebih dari sekali," kata Dan Fellman, Presiden Distribusi Domestik, Warner Bros yang dikutip dari Aceshowbiz.
Film The Hobbit sendiri bercerita tentang perjalanan karakter Bilbo Baggins yang mengadakan perjalanan untuk merebut kembali kerajaan Dwaft yang berada di erebor akibat ditaklukan oleh naga Smaug. Film yang dibintangi Martin Freeman, Benedict Cumberbatch, Ian McKellen telah melakukan pemuataran perdana pada tanggal 14 Desember lalu.[Jok/timBX]