NOV 30, -0001@00:00 WIB | 784 Views
Baru-baruiniKaspersky Lab melaporkanhasiltemuanrisetnyadalamsurveibertajuk “The Evolution of Phishing Attacks 2011 – 2013”. Dalamlaporannya, Kaspersky Lab menyimpulkanbahwajumlahpengguna Internet yang menjadikorbanserangan phishing dalam 12 bulanterakhirmeningkatdari 19,9 jutapenggunamenjadi 37,3 jutapengguna, halinimelonjaksebanyak 87% darihasilrisetsebelumnya.
“Volume danjenisserangan phishing yang terdeteksiselamasurveimengindikasikanbahwa phishing lebihdarihanyasekadar tool dariberbagai tool yang digunakanuntukmenambahpundi-pundipelaku. Phishing telahmemperlihatkanancaman yang signifikandannyata. Serangan phishing relatifmudahuntukdilakukandanjelassangatefektif, sehinggamenariksemakinbanyakpenjahat cyber untukmelakukan phishing. Volume serangan phishing, yang menurutKaspersky Security Network naikhampirduakalilipatdalamsetahun, membuktikantrenini,” terang Nikita Shvetsov, Deputy CTO (Research), Kaspersky Lab.
Menuruttimpeneliti, keberadaanPhising paling seringditemukanpadasitus-situs yang seringdigunakanparapengguna Internet seperti Facebook, Yahoo, Google, dan Amazon. Metodeinilah yang paling seringdigunakanolehparapenjahat cyber untukmengelabuikorbannya. Denganmengambil data darilayananawanKaspersky Security Network, ditemukanbahwa phishing awalnyahanyalahbagiandari spam, namunkinisistemjahattersebuttelahmenjelmamenjadiancaman cyber tersendiridantumbuhdenganpesat.
Jikadijabarkan, Phishing adalahsejenispenipuan Internet dimanapenjahat cyber menciptakansituspalsu yang miripsitusaslinya (biasanyasitus-situsterkenalsepertilayanan email, situs Internet banking, jejaringsosial, dan lain-lain) laluberusahamenggiringpenggunauntukmengaksessituspalsutersebut. Alhasilsecarataksadarpengguna yang awam pun telahmemberikaninformasi login dan password tersebutketanganparapenjahat cyber.
Hal inilah yang kemudianparapelakualokasikanuntukmencuriuangkorbanataumendistribusikan spam dan malware menggunakan email atauakunjejaringsosial yang telahmerekakuasai. Dan jahatnyalagi, merekajugabisamenjual database password yang merekacurikepenjahat cyber lainnya.[mir/timBX]